Postingan

Menampilkan postingan dari Juni, 2023

Teknik Kompilasi G

Gambar
 Nama : Muhammad Dzaky Azmi Ar Rafi Teknik Kompilasi Nim : 202031054 Kelas : G 14. Metode yang dipakai untuk mengirimkan parameter pada teknik kompilasi yaitu: a). Metode Pass-by-Value Metode ini mengirimkan nilai parameter ke prosedur atau fungsi yang dipanggil. Nilai parameter tersebut akan disalin ke variabel lokal di dalam prosedur atau fungsi tersebut. Perubahan pada variabel lokal tidak akan mempengaruhi variabel asli di luar prosedur atau fungsi. Contoh: Pada studi kasus di atas, variabel x memiliki nilai 5 di dalam fungsi main. Ketika variabel x dikirimkan ke fungsi tambah, nilai tersebut disalin ke parameter angka dan di dalam fungsi tambah, nilai angka ditingkatkan menjadi 6. Namun, ketika kita mencetak nilai x setelah pemanggilan fungsi, nilainya tetap 5 karena variabel x di dalam fungsi tambah adalah salinan dari variabel x di luar fungsi. b). Metode Pass-by-Reference Metode ini mengirimkan referensi atau alamat dari variabel asli ke prosedur atau fungsi y...

IMPLEMENTASI SISTEM DETEKSI KESALAHAN SOURCE CODE PHP MENGGUNAKAN TEKNIK KOMPILASI

Gambar
 Nama : Muhammad Dzaky Azmi Ar Rafi Nim : 202031054  1. Pendahuluan  1.1. LATAR BELAKANG  Laboratorium praktikum pemrograman PHP  Prodi Teknik Infomatika Sekolah Tinggi Teknologi Wastukancana sebagai tempat pembelajaran bagi para mahasiswa informatika yang mengikuti kelas Algoritma dan Pemrograman. Praktikum pemrograman sebagai salah satu media pengukur tingkat pemahaman mahasiswa dalam hal membuat program PHP.   Permasalahan yang terjadi, banyaknya source code tugas mahasiswa yang harus diperiksa oleh Dosen mengakibatkan sulitnya melakukan pemeriksaan. Pemeriksaan yang dilakukan untuk mengetahui apakah ada kesalahan source code  di dalam tugas mahasiswa. Kesalahan source code terdiri dari tiga kesalahan yaitu kesalahan leksikal,sintaks, dan semantik.  Pemeriksaan kesalahan source code dapat menggunakan Teknik kompilasi yang terdiri tiga tahap, yaitu tahap analisis leksikal, analisis sintaks, dan analisis semantik. Dalam penelitian ini yang d...